1. Bagaimana Jika Saya Ingin Cetak Dan Tidak Memiliki Desain?
Untuk anda yang ingin cetak tapi belum memiliki file, kami menyediakan jasa design produk (offline dan online). Silahkan konsultasikan ke customer service kami.
2. Apakah Ada Ketentuan File Yang Harus Disiapkan Untuk Di Cetak?
Agar file tidak pecah saat di-print, kami menganjurkan Anda mengirimkan resolusi file di atas 300dpi dengan format pdf, TIFF, JPEG, PNG atau link canva. Anda bisa mengecek kualitas cetakan dengan:
3. Tipe Media Penyimpanan Apa Saja Yang Dapat Saya Gunakan?
Kami menerima upload file melalui media penyimpanan WeTransfer, Dropbox, dan Google Drive. Selain itu kami juga menerima file melalui email ataupun whatsapp.
4. Bisakah Saya Mengirimkan File Yang Sangat Besar?
Anda bisa mengirimkan file hingga sebesar 2GB (giga byte) melalui WeTransfer, Dropbox, dan Google Drive.
5. Mode Warna Apa Yang Dianjurkan Untuk Diupload?
Kami menerima mode warna CMYK.
Untuk Proses Order tergantung kesiapan File anda. Jika tidak ada masalah kami akan proses dalam hitungan Jam dan selesai dihari yang sama. Jumlah juga menentukan lamanya proses produksi.
Anda bisa mengecek status pesanan melalui WhatsApp yang tersedia di website Alfajri Creative Agency.